Buka Kelontong Online Kala Pandemi, Wanita Asal Malang Sukses Raih Omset 36 Juta Sebulan
Iklim ekonomi di tengah pandemi kali ini memang tidak bisa dibilang baik. Banyak pedagang yang kesulitan bahkan untuk sekedar bertahan. Begitupun para pekerja, banyak yang harus rela terlunta-lunta. Mobilitas yang dibatasi membuat proses perputaran uang terhambat. Akibatnya, roda perekonomian menjadi sulit untuk bergerak. Banyak elemen masyarakat menjadi terdampak karenannya. Meskipun begitu, bukan berarti tidak ada … Read more