Hukum Investasi Saham dalam Islam Bagi Investor Muslim
Hukum investasi saham dalam Islam kerap jadi bahan perbincangan cukup hangat di kalangan masyarakat. Pasalnya, saham adalah salah satu instrumen yang paling menarik di pasar modal mengingat besarnya kemungkinan investor dalam meraih keuntungan investasi yang relatif tinggi. Inilah yang membuat sebagian besar kalangan pemodal akhirnya memutuskan untuk terjun dan aktif di dunia saham. Namun sayangnya, … Read more